Tentang Sekolah Mami
Sekolah Mami singkatan dari sekolah Mak Emak Melek IT. Adalah sebuah program khusus yang dipersembahkan untuk para ibu rumah tangga agar memperoleh bekal pemguasaan teknologi.
Tujuan:
Memberikan bekal ketrampilan literasi digital kepada para ibu untuk ketahanan keluarga
Sasaran:
Ibu rumah tangga
